Kuliner

Boby Rahmawan
Members Public

Apa Itu Tahu Gimbal Semarang? Sejarah, Cita Rasa, dan Cara Penyajiannya

Pernahkah Sobat cumi merasakan kelezatan tahu gimbal khas Semarang yang dipadu dengan bumbu kacang dan petis yang khas? Makanan ini bukan sekedar tahu goreng biasanya di setiap gigitannya, Sobat Cumi akan merasakan perpaduan rasa gurih, manis, dan sedikit pedas yang benar-benar menggoda selera. Bagi Sobat Cumi pecinta kuliner yang selalu

Boby Rahmawan
Members Public

Lumpia Semarang Ternyata Lebih dari Sekedar Lumpia Biasa

Sebagai pecinta kuliner sejati, perjalanan saya ke Semarang beberapa waktu lalu tentu tak lengkap tanpa mencicipi lumpia yang legendaris. Gigitan pertama langsung membuat saya jatuh cinta! Kulitnya yang begitu renyah berpadu harmonis dengan isian gurih yang kaya rasa